Menurutnya, budi daya tanaman di lahan sempit perumahan di Kota Semarang harus digalakkan guna mewujudkan ketahanan pangan. Nanti hasilnya bisa dikonsumsi mandiri agar kebutuhan pangan di tingkat paling bawah, yakni rumah tangga tercukupi.
“Ini adalah salah satu solusi untuk bagaimana mewujudkan ketahanan pangan di Kota Semarang dari tingkat paling bawah. Dan kami berikhtiar kami mendukung kampung-kampung semacam ini kita kembangkan di kampung-kampung lain di Semarang,” ungkapnyat. (*)
Penulis: Ahmad Rifqi Hidayat