34 Desa Jadi Lokasi Fokus Masalah Stunting

SEPAKAT: Penandatanganan bersama untuk mengatasi masalah stunting di Kabupaten Karanganyar, (27/4). (ISTIMEWA/LINGKAR.CO)
SEPAKAT: Penandatanganan bersama untuk mengatasi masalah stunting di Kabupaten Karanganyar, (27/4). (ISTIMEWA/LINGKAR.CO)

Pentingnya Ibu Menyusui Anak Hingga Dua Tahun

Dalam hal ini, untuk lokus stunting perluasan  paling banyak berada di Kecamatan Jatiyoso dan Jatipuro.

“Rata rata angka terbanyak di Karanganyar 13,8 persen. Tahun 2019 turun menjadi 6,33 persen dan tahun 2020 menurun lagi menjadi 5,86 persen,” imbuh Purwanti.

Baca juga:
34 Provinsi Buka Posko Aduan Pembayaran THR

Purwati menyampaikan, upaya pencegahan sekaligus penurunan kasus tersebut di wilayah Kabupaten Karanganyar kini menjadi perhatian khusus Pemerintah.

Bupati Karanganyar, Juliyatmono menekankan pentingnya menindaklanjuti program-program yang baik sebagai upaya mencegah stunting.

Dengan cara pemberian gizi yang optimal, pentingnya kewajiban ibu menyusui anak hingga usia dua tahun.

Baca juga:
Dorong Industri Perhotelan Kembangkan Produk UKM

 “Tolong didata benar benar. Akan kita genjot dengan gizi. Kasih asupan gizi, kumpulkan ibu ibu hamil karena tidak semua wanita hamil mengerti pendidikan keluarga, pendidikan gizi,” pesan Bupati. (jok/luh)