Jawa Tengah dan Kota Semarang dikenal sebagai ‘kandang banteng’ karena selama beberapa pemilihan umum (Pemilu) menjadi basis kemenangan PDI Perjuangan, termasuk dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada), PDIP selalu mendapatkan dukungan kuat dari masyarakat.
Terima Semua Paslon Pilkada di Pesantren, Anasom: Luwih Keren Meneh Nek Pak Andika Dijak Mrene Sisan
Lingkar.co – Ketua Tanfidziyah Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kota Semarang, Dr. KH. Anasom, MHum…